Atap SMKN 1 Gunung Putri Ambruk Akibat Lapuk, Berulang Kali Lapor ke Pemprov Jabar tapi Belum Diperbaiki

2026-01-11 14:52:13
Atap SMKN 1 Gunung Putri Ambruk Akibat Lapuk, Berulang Kali Lapor ke Pemprov Jabar tapi Belum Diperbaiki
Jakarta Atap bangunan SMKN 1 Gunung Putri, Kabupaten Bogor, ambruk dan menimpa 42 siswa pada Senin siang. Atap dari lima ruang kelas itu ambruk sekitar pukul 14.45 WIB. Peristiwa atap ambruk membuat ruang kelas tersebut rusak parah dan dinding bangunan sebagian ikut roboh meninggalkan puing-puing material yang berserakan di lantai.Wakil Kepala Hubungan Industri dan Masyarakat (Hubinmas) SMKN 1 Gunung Putri, Karyadi, mengatakan gedung sekolah tersebut terakhir kali direnovasi tahun 2015, sejak berdiri pada 2003 silam."Sejak dibangun tahun 2003, pernah direnovasi tahun 2015. Atapnya diganti pakai baja ringan," ujar Karyadi, Senin 3 November 2025.Advertisement


(prf/ega)

Berita Lainnya