Tahapan SNBP 2026 Dimulai Hari Ini, Berikut Syarat Pendaftaran bagi Siswa

2026-01-10 09:38:54
Tahapan SNBP 2026 Dimulai Hari Ini, Berikut Syarat Pendaftaran bagi Siswa
- Tahapan Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2026 resmi dimulai hari ini Senin, 29 Desember 2025.Tahapan pertama hari ini adalah pengumuman kuota sekolah, yakni ketentuan jumlah siswa yang bisa ikut dalam SNBP 2026 sesuai persentase berdasarkan akreditasi.Setelah itu, siswa yang sesuai dengan kriteria SNPB 2026 akan melakukan pendaftaran pada 3-18 Februari 2026 mendatang.Bagi siswa yang hendak mengikuti Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2026 jalur SNBP, pastikan agar memenuhi syarat yang ditentukan oleh panitia seleksi.Baca juga: Jadwal SNBP 2026: Ini Syarat dan Tahapan yang Harus Dipenuhi Siswa Mulai 29 Desember 2025Dilansir dari laman resmi SNPMB 2026, berikut adalah syarat yang harus dipenuhi siswa sebelum mendaftar SMBP 2026:Baca juga: Pendaftaran SNBP 2026, Berikut Biaya Kuliah Kedokteran Unair, UB, Unpad, dan UNSAdapun syarat bagi sekolah untuk mengikuti SNPB 2026 adalah SMA/SMK/MA yang mempunyai Nomor Pokok Siswa Nasional (NPSN) dan menggunakan kurikulum nasional.Siswa yang memenuhi syarat perlu membuat akun SNPMB mulai 12 Januari hingga 18 Februari 2026 sebelum melakukan pendaftaran pada 3-18 Februari 2026.Siswa eligible yang telah memiliki data di PDSS melakukan pendaftaran SNBP melalui Portal SNPMB dengan menggunakan akun SNPMB Siswa.Baca juga: Pendaftaran SNBP 2026, Berikut Biaya Kuliah Unair, ITS, Unpad, dan UNSDok. UI Universitas Indonesia.Berikut adalah rincian jadwal SNBP 2026:Baca juga: Cara Cek NISN dan NPSN Online untuk Daftar SNBP 2026 dan KIP KuliahSNBP adalah jalur SNPMB yang dilakukan berdasarkan hasil penelusuran prestasi akademik dengan menggunakan rapor serta prestasi akademik dan nonakademik siswa yang telah ditetapkan PTN.


(prf/ega)