JAKARTA, - Toyota sudah resmi merakit lokal mobil listrik andalannya, yaitu New bZ4X. Banderolnya menjadi lebih terjangkau dan bisa dibeli dengan skema kredit.Sebelumnya, bZ4X masih diimpor secara utuh dari Jepang dengan harga tembus Rp 1 miliar. Setelah dirakit secara lokal, untuk versi facelift ini menurun drastis harganya menjadi Rp 799 juta (OTR Jakarta).Baca juga: Resmi, Ini Harga Toyota bZ4X dan Urban CruiserPresiden Direktur PT Toyota Astra Motor (TAM), Hiroyuki Ueda, mengatakan, mobil ini hadir sebagai solusi mobilitas yang inklusif, berkelanjutan, serta relevan dengan kebutuhan masyarakat Indonesia./DIO DANANJAYA Toyota bZ4X facelift"Kami memperluas pilihan elektrifikasi dan mendorong produksi lokal, agar mempermudah akses pelanggan terhadap teknologi ramah lingkungan, sekaligus berkontribusi nyata terhadap pertumbuhan industri otomotif nasional,” kata Presiden Direktur PT Toyota Astra Motor (TAM) Hiroyuki Ueda, kepada wartawan, saat ditemui di Tangerang, beberapa waktu lalu.New bZ4X dibekali motor listrik dengan tenaga 150 kW atau 204 PS atau setara 201 Tk dan torsi maksimum 266 Nm.Baca juga: Produksi Lokal Toyota bZ4X 2025: Semua yang Perlu DiketahuiMobil ini menggunakan baterai lithium-ion berkapasitas 71,4 kWh yang diklaim mampu menempuh jarak hingga 500 kilometer dalam sekali pengisian daya. / Adityo Wisnu Toyota bZ4X di GIIAS 2025Mobil listrik ini juga sudah mendukung fitur pengisian cepat (fast charging) yang memungkinkan pengisian daya dari 10 hingga 80 persen hanya dalam waktu 30 menit.Berikut ini simulasi cicilan New bZ4X:
(prf/ega)
Simulasi Kredit New Toyota bZ4X Rakitan Lokal: Mulai Rp 16 Jutaan
2026-01-11 13:36:38
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-11 21:57
| 2026-01-11 21:28
| 2026-01-11 21:10
| 2026-01-11 20:44










































