Jakarta - Sebanyak 20 orang masih menjalani perawatan medis buntut insiden ledakan di SMAN 72 Jakarta. Data terbaru itu disampaikan Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Budi Hermanto, Kamis .“Data korban per hari ini, Kamis, 13 November 2025 pukul 13.00 WIB, tercatat ada 20 pasien,” kata Budi dalam keterangannya, Kamis.Budi menjelaskan, para korban tersebar di tiga rumah sakit. RS Islam Jakarta merawat 13 orang, RS Yarsi 6 orang, dan RS Polri Kramat Jati 1 orang.Advertisement"Rumah Islam Jakarta rawat 13 orang, Rumah Sakit Yarsi rawat 6 orang, Rumah Sakit Polri rawat 1 orang," tandas dia.
(prf/ega)
20 Orang Masih Dirawat Terkait Ledakan SMAN 72 Jakarta
2026-01-11 14:47:13
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-11 15:28
| 2026-01-11 14:54
| 2026-01-11 14:45
| 2026-01-11 14:45
| 2026-01-11 13:47










































