- Masuk sekolah swasta di Jakarta bisa jadi salah satu pilihan jika orangtua tidak ingin memasukkan anaknya di sekolah-sekolah negeri.Termasuk orangtua yang tahun depan mendaftarkan anaknya ke janjang SMA. Orangtua yang berada di Provinsi DKI Jakarta, perlu tahu sekolah swasta mana saja yang punya kualitas unggul.Kualitas sekolah swasta di DKI Jakarta banyak yang bagus dan menghasilkan siswa-siswa berprestasi di berbagai olimpiade.Jika penasaran sekolah swasta mana yang terbaik di Indonesia termasuk di Jakarta, orangtua bisa mencoba mengacu pada data sekolah berprestasi versi Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas) Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen).Data SMA swasta paling berprestasi di DKI Jakarta ini dihimpun dari data Sistem Informasi Manajemen Talenta (SMIT) yang dipublikasikan Puspresnas.Baca juga: Singapura Negara dengan Pendidikan Terbaik di ASEAN, Indonesia Ranking Berapa?Prestasi mereka diukur berdasarkan medali olimpiade yang berhasil diraih para siswa di sekolah tersebut.Berikut beberapa sekolah SMA swasta terbaik di DKI Jakarta versi Puspresnas yang dikutip Kamis :1. SMA Labschool Kebayoran2. SMAS 1 Kristen BPK Penabur3. SMA Labschool Jakarta 4. SMA Wardaya5. SMA Kansius JakartaBaca juga: QS Ungkap 4 Fakultas Teknik Terbaik Indonesia, Siapa Nomor 1?6. SMAS Kristen 6 Penabur7. SMAS Kristen 5 BPK Penabur8. SMA ACS Jakarta
(prf/ega)
16 Sekolah Swasta Terbaik di Jakarta Jenjang SMA, Acuan Daftar SPMB 2026
2026-01-12 07:21:26
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 07:40
| 2026-01-12 06:24
| 2026-01-12 06:23
| 2026-01-12 05:29
| 2026-01-12 05:11










































