- Risol ragout menjadi salah satu camilan favorit karena berisi isian creamy yang gurih, serta kulitnya yang renyah ketika digoreng.Camilan ini cocok untuk sajian keluarga di rumah, ide jualan, atau stok frozen food yang praktis.Meski terlihat sederhana, banyak yang mengalami kendala ketika membuat risol. Mulai dari kulit yang mudah sobek, isian bocor, hingga risol pecah saat digoreng.Untuk itu, ada teknik khusus yang perlu diperhatikan agar hasil risol rapi dan golden crispy.Melansir Buku “Resep Simple Frida 2” (2018) karya Frida Rezania, inilah resep risol ragout lengkap dengan bahan kulit, bahan isian, dan trik menggoreng yang tepat.Baca juga: Cara Bikin Bakpia Pakai Teflon, Kulit Renyah dan Isi LembutBaca juga: Resep Pastel Goreng Renyah, Ini Tips Agar Kulit Tak Bocor saat DigorengBaca juga: Kulit Telur Puyuh yang Susah Dikupas, Ini Cara MengatasinyaBaca juga: Trik Bikin Kulit Ayam Tanpa Tepung yang Crispy Anti Melempem, Kuncinya Kukus DuluBaca juga: Trik Kulit Sus Renyah Mengembang Walau Dingin, Buatan Rumahan Mirip Toko RotiItulah cara membuat risol ragout creamy lengkap tips agar kulit tidak pecah saat digoreng, yaitu adonan kulit harus tipis dan minyak saat menggoreng cukup banyak dan panas.Baca juga: Trik Kulit Mendoan Menempel Sempurna dan Tidak Tebal, Ini TakarannyaBaca juga: Rahasia Kulit Pastel Renyah dan Tidak Mudah Sobek, Pakai Trik Ini!
(prf/ega)
Resep Risol Ragout 1 Telur, Ini Tips Agar Kulit Tidak Pecah saat Digoreng!
2026-01-12 06:14:52
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 05:38
| 2026-01-12 05:07
| 2026-01-12 04:47
| 2026-01-12 04:16










































