- Demonstrasi di depan gedung Mahkamah Internasional di Den Haag saat Israel dan Afrika Selatan saling berhadapan dalam kasus genosida di Gaza, 12 Januari 2024.Tanggal 9 Desember juga diperingati sebagai Hari Internasional untuk Peringatan dan Martabat Korban Kejahatan Genosida dan Pencegahan Kejahatan ini.Majelis Umum PBB menetapkan tanggal hari peringatan tersebut berdasarkan resolusi A/RES/69/323 pada 29 September 2015.Baca juga: 6 Desember 2025: Peringatan Hari Tanpa Toleransi terhadap Kekerasan pada PerempuanTujuannya adalah meningkatkan kesadaran tentang pencegahan dan penghukuman kejahatan Genosida, serta peran Konvensi dalam memerangi dan mencegah kejahatan genosida.Konvensi ini juga menetapkan kewajiban bagi Negara-negara Pihak untuk mencegah dan menghukum kejahatan genosida.Setiap tahun Kantor PBB untuk Pencegahan Genosida dan Tanggung Jawab untuk Perlindungan menyelenggarakan acara peringatan ini.Baca juga: 50 Kutipan tentang Perempuan untuk Memperingati Hari Ibu
2026-01-12 06:47:04
(prf/ega)
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 05:52
| 2026-01-12 04:51
| 2026-01-12 04:51










































