Jakarta - Rapat pleno Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menetapkan Wakil Ketua Umum (Waketum) Zulfa Mustofa sebagai pejabat (Pj) Ketum PBNU, Selasa . Rapat pleno digelar di The Sultan Hotel, Jakarta."Penetapan pejabat Ketua Umum PBNU masa bakti sisa, sisa sekarang ini, yaitu yang mulia beliau Bapak KH Zulfa Mustofa," kata Rais Syuriah PBNU M Nuh yang juga selaku pimpinan rapat pleno.Oleh karena itu, Zulfa disebutnya akan memimpin PBNU dan melaksanakan tugas-tugasnya sampai dengan Muktamar yang akan dilaksanakan di tahun 2026 mendatang.Advertisement"Mudah-mudahan tidak sampai akhir tahun, karena Rais Aam yang mulia juga pernah menggariskan bahwa Muktamar yang ada di Lampung tahun lalu itu sebenarnya sudah mundur satu tahun karena Covid," sebutnya.
(prf/ega)
Zulfa Mustofa Jadi Pj Ketum PBNU, Ini Tugas Besar yang Bakal Dihadapi
2026-01-12 06:10:52
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 06:15
| 2026-01-12 05:13
| 2026-01-12 04:53
| 2026-01-12 04:41










































