Resep Chia Pudding 3 Bahan, Dikulkas Berapa Lama?

2026-01-12 00:22:53
Resep Chia Pudding 3 Bahan, Dikulkas Berapa Lama?
- Chia pudding semakin populer sebagai menu sarapan sehat yang praktis.Kandungan serat dan lemak sehat dalam biji chia membuat tubuh kenyang lebih lama.Tidak banyak persiapan, tidak perlu memasak, cukup aduk semua bahan lalu simpan dalam kulkas, lalu paginya sudah siap disantap.Resep ini hanya membutuhkan tiga bahan utama, yaitu biji chia, susu, dan sedikit ekstrak vanilla sebagai perasa.Kamu juga dapat menambahkan topping seperti buah beri atau kacang sesuai selera.Berikut resep lengkap membuat chia pudding dilansir dari Buku “Dash Diet Recipes for Beginners” (2023) karya Deborah Hoglund, disertai bahan dan cara membuatnya.Baca juga: Resep Banana Pudding Creamy 3 Langkah, Camilan Tak RibetBerikut bahan utama serta bahan tambahan untuk membuat puding chia seed yang lezat:Kamu juga dapat menambahkan topping seperti campuran buah beri seperti buah strawberry, blueberry, raspberry, atau campuran kacang kenari serta almond.Baca juga: Resep Pudding Roti Tawar, Kudapan Praktis saat Akhir PekanSetelah seluruh bahan siap, berikut cara membuat chia pudding yang simpel untuk sarapan sehat:Dalam satu porsi pudding chia seed memiliki kalori, protein, karbohidrat, lemak, dan serat sebagai berikut:Itulah cara membuat chia pudding yang simpel, cukup menggunakan bahan seperti susu, chia seed, ekstrak vanilla dan dikulkas minimal 3 jam, maka sudah dapat menghasilkan puding chia seed yang lezat dan sehat untuk sarapan.Baca juga: Resep Sticky Toffee Pudding, Dessert Khas Inggris yang Populer


(prf/ega)