– Harga BBM Pertamina per 8 Desember 2025 di seluruh Indonesia sudah tersedia. Harga yang berlaku mengikuti besaran biaya yang diumumkan Pertamina Patra Niaga pada Senin .Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga, Roberth MV Dumatubun, menyampaikan bahwa penyesuaian harga BBM Pertamina Desember 2025 mengacu pada formula harga dari pemerintah. Selain itu, penyesuaian juga mempertimbangkan tren harga rata-rata publikasi minyak dunia, seperti Argus atau Mean of Platts Singapore (MOPS), serta nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat.“Penyesuaian harga ini kami lakukan secara berkala, dan tetap menjadikan harga Pertamax dan Dex Series sebagai yang paling kompetitif,” ujarnya dikutip dari laman resmi Pertamina Patra Niaga, Senin .Meski demikian, harga BBM di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat tidak mengalami perubahan karena wilayah tersebut sedang dilanda bencana banjir bandang dan tanah longsor.Berikut harga BBM Pertamina per 8 Desember 2025.Baca juga: Harga BBM Shell Desember 2025, Stok Shell Super Mulai TersediaRoberth menjelaskan, harga BBM non-subsidi Pertamina berbeda-beda di setiap provinsi sesuai dengan Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBBKB).Sebagai contoh, harga Pertamax ditetapkan sebesar Rp 12.750 per liter, Pertamax Green Rp 13.500 per liter, Pertamax Turbo Rp 13.750 per liter, Dexlite Rp 14.700 per liter, dan Pertamina Dex Rp 15.000 per liter.Berikut harga BBM Pertamina per 8 Desember 2025 yang berlaku di masing-masing provinsi:Baca juga: BERITA FOTO: Warga Padati SPBU di Aceh, Antrean BBM MengularBaca juga: Harga BBM Pertamina per 1 Desember 2025 Tetap Stabil di Aceh, Sumut, dan Sumbar Baca juga: Krisis BBM di Banda Aceh, SPBU Kehabisan Stok, Antrean Mengular hingga Ratusan Meter
(prf/ega)
Harga BBM Pertamina per 8 Desember 2025: Daftar Lengkap Semua Provinsi
2026-01-12 07:39:57
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 07:47
| 2026-01-12 07:28
| 2026-01-12 06:03
| 2026-01-12 05:20










































