Selain itu, PLN juga menyiapkan 117 Posko Siaga SPKLU di rest area, SPKLU Center, serta kantor-kantor layanan PLN.Posko siaga tersebut disiapkan untuk memberikan kenyamanan bagi pemudik pengguna kendaraan listrik, sekaligus memastikan proses pengisian daya dapat berlangsung aman dan lancar selama perjalanan jarak jauh.Baca juga: Berkendara Jarak Jauh Saat Nataru, Ini Cara Hindari MicrosleepPLN juga mendorong pemanfaatan aplikasi PLN Mobile untuk membantu perencanaan perjalanan. Melalui aplikasi tersebut, pengguna kendaraan listrik dapat melihat titik-titik SPKLU yang tersedia beserta jarak tempuh antar lokasi pengisian daya.“Pemudik bisa merencanakan rute perjalanan sejak awal, termasuk menentukan lokasi pengisian daya di sepanjang perjalanan,” ujar Adi.

2026-01-12 05:18:59
Selain itu, PLN juga menyiapkan 117 Posko Siaga SPKLU di rest area, SPKLU Center, serta kantor-kantor layanan PLN.Posko siaga tersebut disiapkan untuk memberikan kenyamanan bagi pemudik pengguna kendaraan listrik, sekaligus memastikan proses pengisian daya dapat berlangsung aman dan lancar selama perjalanan jarak jauh.Baca juga: Berkendara Jarak Jauh Saat Nataru, Ini Cara Hindari MicrosleepPLN juga mendorong pemanfaatan aplikasi PLN Mobile untuk membantu perencanaan perjalanan. Melalui aplikasi tersebut, pengguna kendaraan listrik dapat melihat titik-titik SPKLU yang tersedia beserta jarak tempuh antar lokasi pengisian daya.“Pemudik bisa merencanakan rute perjalanan sejak awal, termasuk menentukan lokasi pengisian daya di sepanjang perjalanan,” ujar Adi.



(prf/ega)