10 "Street Food" Terpopuler di Indonesia Versi TasteAtlas, dari Siomay hingga Sate

2026-01-12 03:08:51
10
– Indonesia dikenal sebagai surga kuliner yang kaya cita rasa dan beragam pengaruh budaya. Platform kuliner internasional TasteAtlas merilis daftar makanan jalanan (street food) Indonesia yang dinilai paling populer, mulai dari siomay, batagor, hingga rendang.Daftar ini memperlihatkan bagaimana hidangan tradisional Indonesia terbentuk melalui kombinasi rempah, teknik memasak lokal, dan pengaruh kuliner lintas budaya.1. SiomaySiomay dikenal sebagai makanan khas Bandung yang terdiri dari pangsit ikan kukus berbentuk kerucut, disajikan bersama telur, kentang, kol, tahu, hingga pare. Setelah dikukus, seluruh bahan dipotong kecil dan disiram saus kacang pedas, kecap manis, serta perasan jeruk limau.Hidangan ini berasal dari kuliner Shumai dari Tiongkok dan diyakini berkembang dari komunitas Tionghoa yang datang ke Indonesia pada masa kolonial Belanda.Baca juga: Siomay Kembali Jadi Makanan Terenak di Indonesia versi TasteAtlas 2025, Ini Asal-usulnya2. BatagorBatagor atau bakso tahu goreng menjadi salah satu street food paling populer di Indonesia. Berbahan dasar adonan bakso ikan yang digoreng garing, batagor kemudian disajikan dengan saus kacang pedas, kecap, cabai, dan perasan jeruk limau.Jenis ikan yang umum digunakan adalah ikan tenggiri dan wahoo, namun tuna atau bahkan udang juga bisa menjadi pilihan.3. Sate KambingSate kambing merupakan hidangan sate berbahan dasar daging kambing atau domba yang dipotong dadu, lalu dimarinasi dalam campuran kecap manis, bawang merah, lengkuas, air nanas, dan cabai.Skewer (tusuk sate)  yang digunakan lebih besar dibanding sate ayam karena tekstur daging yang lebih keras.Baca juga: Sate Kambing Peringkat 4 Makanan Terbaik Dunia, Siapa Nomor Satunya?4. Empal GentongEmpal gentong berasal dari Cirebon, Jawa Barat, berupa sup daging sapi dengan kuah kuning kaya rempah. Keunikannya terletak pada proses memasak menggunakan gentong tanah liat di atas api kayu yang memberikan aroma asap khas.Kuahnya dibuat dari perpaduan bawang putih, jahe, lengkuas, kunyit, ketumbar, hingga kemiri.5. Sate Madura


(prf/ega)