Daftar Kampus Terbaik untuk Prodi S1 Teknik Industri di Indonesia

2026-01-12 04:28:06
Daftar Kampus Terbaik untuk Prodi S1 Teknik Industri di Indonesia
- Perguruan tinggi dengan program studi (prodi) Teknik Industri terbaik berikut ini dipilih berdasarkan predikat akreditasi Unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT).Akreditasi BAN-PT adalah sistem jaminan mutu atau pengakuan formal terhadap kecakapan sebuah perguruan tinggi atau prodi, dengan predikat “Unggul” menjadi strata tertinggi.Lantas, mana saja perguruan tinggi di Indonesia yang memiliki jurusan S1 Teknik Industri terbaik dengan akreditasi Unggul?Baca juga: Daftar Kampus dengan Prodi S1 Kedokteran Terbaik di Indonesia 2025Dikutip dari laman resmi BAN-PT, berikut daftar perguruan tinggi dengan Prodi S1 Teknik Industri terakreditasi Unggul 2025:*Data BAN-PT dikutip pada 9 November 2025Baca juga: 10 Universitas Terbaik di Dunia 2026 Versi Times Higher Education, Bagaimana Kampus Indonesia?Akreditasi terhadap kampus atau perguruan tinggi menjadi salah satu kontrol dan pengawasan dari pemerintah terhadap PT tersebut.Demikian daftar kampus atau Perguruan Tinggi di Indonesia yang memiliki Program Studi Teknik Industri terbaik dengan akreditasi Unggul.


(prf/ega)