Cara Mudah Aktivasi dan Login MFA ASN Digital serta Solusinya Jika Gagal

2026-01-12 03:19:11
Cara Mudah Aktivasi dan Login MFA ASN Digital serta Solusinya Jika Gagal
- Badan Kepegawaian Negara (BKN) resmi meluncurkan ASN Digital, sebuah platform terintegrasi yang dirancang untuk menyatukan berbagai layanan manajemen Aparatur Sipil Negara (ASN), baik PNS maupun PPPK, dalam satu sistem.Melalui ASN Digital, layanan yang sebelumnya tersebar di sejumlah aplikasi seperti SIASN, MyASN, hingga e-Kinerja, kini dihimpun dalam satu pintu guna memudahkan akses dan pengelolaan data kepegawaian.Berdasarkan keterangan BKN, sejak 13 April 2025, seluruh akses ke platform layanan ASN lama dihentikan dan dialihkan sepenuhnya ke ASN Digital.Layanan ini dapat diakses melalui laman asndigital.bkn.go.id.Seiring penerapan sistem baru tersebut, ASN diwajibkan memahami mekanisme login, termasuk aktivasi Multi Factor Authentication (MFA) sebagai lapisan keamanan tambahan sebelum dapat menggunakan seluruh fitur yang tersedia.Lantas, bagaimana cara aktivasi MFA dan login ASN Digital?Baca juga: Ini Jadwal Libur Nataru 2025/2026 untuk ASN, Pekerja Swasta dan Anak Sekolah Dilansir dari Kompas.com , ada sejumlah langkah yang perlu diketahui oleh para ASN dalam melakukan aktivasi MFA melalui ASN Digital. Berikut langkah-langkahnya:Baca juga: Gaji Tunggal ASN dan Sistem Gaji PNS Saat Ini, Apa Bedanya?Dikutip dari Kompas.com , meski prosedur aktivasi Multi Factor Authentication (MFA) pada ASN Digital terbilang sederhana, sejumlah pengguna bisa saja masih mengalami kendala saat proses berlangsung.Salah satu masalah yang kerap muncul adalah notifikasi “Invalid Authenticator Code”, meskipun tahapan aktivasi telah diikuti sesuai petunjuk.Kondisi ini umumnya berkaitan dengan sinkronisasi kode OTP yang dihasilkan aplikasi autentikator di ponsel dengan sistem ASN Digital.Berikut sejumlah penyebab umum aktivasi MFA ASN Digital gagal:Baca juga: Adakah Cuti Bersama Desember 2025? Cek Jadwal Libur Sekolah, ASN, dan Swasta Bulan IniApabila mengalami kendala tersebut, pengguna disarankan tidak panik dan mencoba beberapa langkah alternatif.Salah satu solusi yang bisa ditempuh adalah memanfaatkan aplikasi FreeOTP, yang berfungsi sebagai pengganti Google Authenticator dan dikenal lebih responsif dalam pembaruan kode.Berikut langkah-langkah yang dapat dilakukan:Sebagai catatan penting, keberhasilan aktivasi MFA sangat bergantung pada sinkronisasi waktu perangkat dengan jaringan.


(prf/ega)