- Binus University telah membuka pendaftaran untuk tahun akademik 2026/2027. Selain di Jakarta dan Alam Sutera (Tangerang), Binus telah membuka kampus cabang di berbagai daerah di Indonesia.Di Jawa Timur terdapat kampus Binus Malang yang berlokasi di Jalan Araya Mansion No.8 - 22, Genitri, Tirtomoyo, Kec. Pakis, Kabupaten Malang.Registrasi calon mahasiswa Binus Malang dibuka hingga 26 Desember 2025. Tersedia tawaran beasiswa 100 persen namun kuota terbatas.Tes Potensi Keberhasilan Studi (TPKS) diselenggarakan pada 27 Desember 2025. Perkuliahan akan dimulai bulan September 2026.Baca juga: Biaya Kuliah di Stanford University, untuk Makan hingga AkomodasiBerikut fakultas dan prodi yang tersedia di Binus Malang dan bisa dipilih calon mahasiswa:Baca juga: Biaya Kuliah S1 Semua Jurusan di Universitas Kristen Petra 2026Thinkstock Ilustrasi biaya kuliah, UKT, uang PangkalBiaya kuliah ini berlaku untuk semua fakultas dan prodi.1. Biaya Kuliah Semester 1: Rp 16.500.0002. Biaya Laboratorium Semester 1: Rp 7.200.0003. Biaya Peralatan (1x): Rp 4.000.0004. Biaya Sumbangan (DP3) – Normal: Rp 19.000.0005. Biaya Sumbangan (DP3) – Setelah Beasiswa: Rp 0 sampai dengan Rp 14.250.000.Baca juga: Biaya Kuliah Semua Jurusan S1 di UMSU, Kedokteran Capai Rp 240 JutaDemikian informasi mengenai biaya kuliah di Binus Malang yang perlu diperhatikan calon mahasiswa yang mau kuliah di kampus swasta yang satu ini.
(prf/ega)
Biaya Kuliah di Binus Malang Tahun 2026/2027
2026-01-12 05:45:10
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 05:50
| 2026-01-12 03:54
| 2026-01-12 03:43
| 2026-01-12 03:23
| 2026-01-12 03:14










































