Ringkasan Berita: - Menjelang pergantian tahun 2026, banyak orang mulai menyiapkan ucapan Tahun Baru untuk dibagikan ke keluarga, sahabat, hingga rekan kerja. Agar tidak terdengar klise, kini ucapan bisa dibuat lebih personal dengan bantuan teknologi kecerdasan buatan.Melalui chatbot seperti Gemini AI dan ChatGPT, pengguna dapat memanfaatkan prompt untuk menyusun ucapan Tahun Baru 2026 sesuai kebutuh an, baik untuk broadcast WhatsApp maupun caption media sosial.Prompt yang tepat membantu menghasilkan pesan yang relevan, hangat, dan sesuai karakter penerimanya. Bagi Anda yang berniat membuat ucapan Tahun Baru 2026 lebih menarik dan personal, selengkapnya berikut ini daftar prompt yang bisa digunakan.Baca juga: 20 Prompt Bikin Ucapan Hari Ibu yang Personal untuk Istri, Bunda, dan Orang TerkasihBuatkan ucapan Tahun Baru 2026 yang hangat untuk keluarga, bernuansa syukur dan harapan.Dengan memanfaatkan prompt dan bantuan AI seperti Gemini AI maupun ChatGPT, membuat ucapan Tahun Baru 2026 kini jadi lebih mudah dan personal.Anda bisa menyesuaikan isi pesan sesuai kebutuhan, baik untuk broadcast WhatsApp maupun caption media sosial, tanpa harus khawatir terdengar klise atau monoton.Baca juga: 20 Prompt Bikin Poster dan Twibbon Hari Ibu 2025, Cocok buat Media SosialDapatkan update berita teknologi dan gadget pilihan setiap hari. Mari bergabung di Kanal WhatsApp KompasTekno. Caranya klik link https://whatsapp.com/channel/0029VaCVYKk89ine5YSjZh1a. Anda harus install aplikasi WhatsApp terlebih dulu di ponsel.
(prf/ega)
20 Prompt Bikin Ucapan Tahun Baru 2026 Sendiri untuk Broadcast WA dan Caption Media Sosial
2026-01-11 21:58:49
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-11 22:36
| 2026-01-11 21:41
| 2026-01-11 20:55
| 2026-01-11 20:33
| 2026-01-11 20:25










































