- Calon mahasiswa yang mau kuliah tahun depan, perlu tahu mana saja universitas terbaik di Indonesia.Terlebih calon mahasiswa yang mengincar perguruan tinggi negeri, sebelum memilih kampus harus tahu kualitas dari universitas pilihannya.Universitas negeri terbaik di Indonesia bisa dilihat dari pemeringkatan versi AppliedHE ASEAN 2026.AppliedHE University Rankings adalah salah satu peringkat universitas yang menilai perguruan tinggi berdasarkan berbagai faktor.Seperti kualitas pengajaran, penelitian, kontribusi terhadap masyarakat, serta keunggulan dalam bidang teknologi dan inovasi. Peringkat ini juga mempertimbangkan faktor internasionalisasi, keberlanjutan, dan kolaborasi industri.Baca juga: Sosok Fitri, Dosen UGM Raih Anugerah Ilmuwan Muda Terbaik 2025Sebagai informasi, AppliedHE, sebuah perusahaan teknologi pendidikan yang berbasis di Singapura, telah menyusun peringkat universitas sejak tahun 2021.AppliedHE menyusun peringkat dengan tujuan untuk menyediakan tolok ukur independen bagi mahasiswa, orangtua, dan pemangku kepentingan pendidikan tinggi lainnya dalam membandingkan universitas.Pengembangan dan penyusunan semua peringkat AppliedHE diawasi oleh Dewan Penasihat Peringkat AppliedHE (RAB) yang independen, yang saat ini diketuai oleh Sekretaris Dewan dan Pengadilan Universitas Kota Hong Kong, Profesor Kevin Downing. Baca juga: Dosen Unpad, Buntora Pasaribu Dinobatkan Jadi Periset Muda Terbaik 2025Berikut ini beberapa indikator yang digunakan untuk menyusun1. Universitas Indonesia (UI)2. Universitas Gadjah Mada (UGM)3. Universitas Airlangga (Unair)4. Institut Teknologi Bandung (ITB)5. Universitas Sebelas Maret (UNS)6. Institut Pertanian Bogor (IPB University)7. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)
(prf/ega)
15 Universitas Negeri Terbaik di Indonesia Versi AppliedHE ASEAN 2026
2026-01-12 08:13:59
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 08:57
| 2026-01-12 08:38
| 2026-01-12 06:59
| 2026-01-12 06:43










































