– Kabar gembira bagi pelanggan PLN. PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) kembali menghadirkan promo diskon tambah daya listrik sebesar 50 persen melalui program “Power Hero”.Promo ini berlangsung hingga 23 November 2025, dan berlaku untuk semua pelanggan PLN satu fasa, dari rumah tangga hingga bisnis kecil.Salah satu yang paling banyak diminati adalah pelanggan 900 watt yang ingin naik ke 1.300 watt, karena kini cukup membayar Rp 187.400 saja dari harga normal Rp 374.800.Baca juga: 7 Cara Hemat Listrik di Rumah agar Tagihan Tidak MembengkakPLN menetapkan beberapa syarat agar pelanggan bisa menikmati potongan harga hingga 50 persen ini, yaitu:Selain itu, pelanggan yang mengikuti program promo ini tidak bisa mengajukan turun daya selama satu tahun, kecuali setelah menambah daya dengan biaya normal.Baca juga: Tarif Listrik per 1 November 2025 untuk Semua Golongan Pelanggan PLNUntuk mendapatkan voucher diskon tambah daya, pelanggan wajib melakukan transaksi lewat aplikasi PLN Mobile. Berikut langkah-langkahnya:Baca juga: Cara Cek Bansos PKH Lewat KTP November 2025, Ini Panduan dan Jadwal PencairannyaSetiap akun PLN Mobile bisa mendapatkan maksimal empat voucher tambah daya untuk ID pelanggan (IDPEL) berbeda yang terdaftar.“Dalam semangat Hari Pahlawan, PLN Mobile kasih Diskon 50% tambah daya. Berlaku untuk semua pelanggan 1 fasa, periode 10–23 November 2025. Hanya di aplikasi PLN Mobile,” tulis akun resmi PLN @pln123_official, Senin .Baca juga: BLT Kesra November 2025 Rp 900.000 Cair, Ini Cara Cek PenerimanyaAkun resmi Instagram @pln123_official Tangkapan layar diskon tambah daya listrik PLN November 2025. Diskon tambah daya listrik 50 persen. Diskon tambah daya listrik PLN. Diskon listrik PLN.Berikut contoh biaya tambah daya setelah diskon 50 persen yang berlaku selama periode promo “Power Hero”:- Dari daya 900 wattBaca juga: Mengenal Bobibos, BBM Karya Anak Bangsa RON 98 dengan Emisi Hampir Nol- Dari daya 450 wattBaca juga: Harga Token Listrik 11-16 November 2025, Beli Rp 50.000 dapat Berapa kWh?Dari daya 1.300 wattSebagai informasi tambaha, selain biaya penyambungan utama, pelanggan juga perlu memperhatikan komponen tambahan seperti Pajak Penerangan Jalan (PPJ), jaminan pelanggan (khusus pascabayar), serta Sertifikat Laik Operasi (SLO).Baca juga: Tarif Listrik per 1 November 2025 untuk Semua Golongan Pelanggan PLNDiskon tambah daya ini sangat membantu pelanggan yang sering mengalami beban listrik berlebih di rumah, misalnya karena penggunaan AC, water heater, atau perangkat elektronik lain yang tinggi.Dengan harga yang lebih ringan, pelanggan bisa meningkatkan kapasitas listrik tanpa membayar penuh, sekaligus menikmati suplai listrik yang lebih stabil di rumah.Program diskon listrik tambah daya hanya bisa diajukan lewat aplikasi PLN Mobile. Segera manfaatkan kesempatan ini sebelum periode promo berakhir!Baca juga: Cara Daftar Antrian KJP Pasar Jaya 2025 Online Lewat HP, Lengkap dengan Link Resmi
(prf/ega)
Ada Diskon 50 Persen, Biaya Tambah Daya Listrik 900 ke 1.300 Watt Cuma Rp 187.400
2026-01-12 15:28:55
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 16:42
| 2026-01-12 15:43
| 2026-01-12 15:37










































