- Foto pasangan kini tidak lagi harus dibuat lewat sesi pemotretan profesional. Dengan bantuan Gemini AI, siapa pun bisa menghasilkan gambar romantis yang estetik, rapi, dan terasa natural hanya bermodalkan teks yang tepat.Tren ini semakin populer di media sosial karena hasilnya bisa digunakan untuk anniversary, prewedding, hingga sekadar mengabadikan momen bersama tanpa perlu kamera mahal.Namun agar hasil gambarnya tidak terlihat “AI banget”, teks perintah atau prompt yang digunakan harus detail dan mencerminkan gaya visual yang diinginkan.Maka dari itu KompasTekno merangkum 20 salinan teks Gemini AI yang dapat membantu Anda membuat foto pasangan yang hangat, intim, dan tetap terlihat realistis untuk dibagikan di Instagram, Facebook, hingga WhatsApp.Baca juga: 20 Prompt Gemini AI Foto Ulang Tahun untuk Pasangan dan KeluargaBaca juga: 20 Salinan Teks Gemini AI Foto Gundam dan Pilotnya yang MenarikItulah beberapa contoh prompt Gemini AI yang bisa Anda coba. Anda bisa memodifikasi prompt di atas sesuai kebutuhan gaya, warna, atau suasana foto yang diinginkan. Perlu diperhatikan bahwa pengguna harus menggunakan AI secara bijak.Terutama jika menggunakan wajah atau foto orang lain, pastikan sudah mendapatkan izin terlebih dahulu demi menghormati privasi dan hak cipta.Dapatkan update berita teknologi dan gadget pilihan setiap hari. Mari bergabung di Kanal WhatsApp KompasTekno. Caranya klik link https://whatsapp.com/channel/0029VaCVYKk89ine5YSjZh1a. Anda harus install aplikasi WhatsApp terlebih dulu di ponsel.
(prf/ega)
20 Salinan Teks Gemini AI Foto Pasangan Romantis
2026-01-14 18:38:57
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-14 18:11
| 2026-01-14 17:42
| 2026-01-14 17:34
| 2026-01-14 17:33










































