Rundown Joyland Sessions 2025 Hari Kedua

2026-01-12 10:58:29
Rundown Joyland Sessions 2025 Hari Kedua
JAKARTA, - Setelah sukses berlangsung pada Sabtu , Joyland Sessions kembali digelar untuk hari kedua di GBK City Park, Jakarta Pusat, pada Minggu .Festival musik berskala lebih kecil dari Joyland Festival ini menghadirkan deretan musisi dari Amerika Serikat, Kanada, hingga Indonesia dalam satu panggung.Penonton juga tetap dapat menikmati program khas Joyland Festival seperti area White Peacock untuk aktivitas keluarga, serta berbagai pilihan kuliner dari para pengusaha Indonesia.Baca juga: Bright Eyes Buka Penampilan di Joyland Sessions dengan Sapaan Unik dari Conor Oberst-Thee Marloes 13.15-14.00-Reality Club 14.30-15.15-Ali 15.45-16.30-Galdive 16.55-17.40-Odddisee & Good Compny 18.15-19.00-Luna Li 19.45–20.30-Soccer Mommy 21.00-21.45-TV Girl 22.15-23.15Baca juga: BANK Panaskan Panggung Joyland Sessions, Perkenalkan Lagu Baru Joyland Sessions tetap mengedepankan pengalaman holistik dengan kualitas yang sama seperti gelaran Joyland Festival maupun pertunjukan Plainsong Live lainnya, termasuk Laleilmanino & Friends: Live in Concert.Tiket Joyland Sessions tersedia di www.joylandfest.com.Harga tiket harian mulai dari Rp738.000 (regular entry), sementara tiket dua hari dibanderol Rp1.088.000. Seluruh harga belum termasuk pajak.


(prf/ega)