- Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Teuku Faisal Fathani mengungkap, tiga siklon tropis terdeteksi di sekitar wilayah Indonesia.Ketiganya adalah Siklon Tropis Bakung, Bibit Siklon Tropis 93S, dan Bibit Siklon Tropis 95S.Pantauan Tropical Cyclone Warning Center (TWCW) Jakarta pada Selasa menunjukkan, ketiga siklon tropis tersebut masih berada di sekitar Indonesia.Kemunculan tiga siklon tropis ini berdampak secara tidak langsung pada peningkatan cuaca hujan di Indonesia dan kenaikan gelombang tinggi di sekitar pesisir.“Kami akan pantau terus dinamikanya, harapannya tidak masuk hingga mendekat lagi yang akan mempengaruhi curah hujan,” kata Faisal, dikutip dari Antara.Lantas, mana saja wilayah yang terdampak fenomena tiga siklon tropis di Indonesia?Baca juga: Apakah Dampak Bibit Siklon Tropis 91S Sama dengan Siklon Tropis Senyar? Ini Penjelasan BMKGKemunculan Siklon Tropis Bakung, Bibit Siklon Tropis 93S, dan Bibit Siklon Tropis 95S berpotensi menyebabkan pertumbuhan awan hujan yang memicu hujan deras di sejumlah wilayah Indonesia.Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat itu dapat disertai dengan kilat atau petir, angin kencang, hingga gelombang tinggi.Berikut ini perkiraan cuaca di sejumlah wilayah Indonesia pada periode 17-22 Desember 2025:1. Wilayah yang berpotensi hujan sedang2. Wilayah yang berpotensi hujan lebat hingga sangat lebat3. Wilayah yang berpotensi dilanda angin kencangBaca juga: 3 Faktor Penyebab Siklon Tropis Bermunculan di Indonesia1. Wilayah yang berpotensi hujan sedang2. Wilayah yang berpotensi hujan lebat hingga sangat lebat3. Wilayah yang berpotensi dilanda angin kencangBaca juga: Apakah Dampak Bibit Siklon Tropis 91S Sama dengan Siklon Tropis Senyar? Ini Penjelasan BMKG
(prf/ega)
3 Bibit Siklon Tropis Kepung Indonesia, BMKG Rilis Wilayah Berpotensi Cuaca Ekstrem 17-22 Desember
2026-01-10 10:03:56
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-10 09:35
| 2026-01-10 08:25
| 2026-01-10 07:56
| 2026-01-10 07:55
| 2026-01-10 07:53










































