– Tes Kemampuan Akademik (TKA) merupakan ujian yang menilai kemampuan akademik siswa secara nasional dan menjadi bahan evaluasi pendidikan.Pelaksanaan TKA 2025 dijadwalkan pada 1–9 November untuk jenjang SMA/SMK.Salah satu mata pelajaran yang diujikan adalah Geografi, yang mengukur pemahaman siswa terhadap konsep dan prinsip geografi melalui berbagai fenomena alam dan sosial di Indonesia.Simak contoh soal dan kunci jawaban TKA Geografi 2025 berikut ini:Baca juga: 42 Contoh Soal TKA Bahasa Inggris SMA/SMK Sederajat 2025 dan Kunci Jawaban1. Pak Seno pengusaha dari Jakarta memiliki lahan 2 ha di kawasan Puncak yang dijadikan sebagai tempat peristirahatan, sedangkan Pak Dadang memiliki lahan 1 ha di samping tanah Pak Seno yang ditanami dengan palawija untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.Konsep geografi yang digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah...2. Banjir yang sering terjadi di sekitar pemukiman penduduk di daerah perkotaan adalah akibat dari semakin dangkalnya dasar sungai. Pendangkalan sungai terjadi akibat adanya penduduk yang membuang sampah ke sungai. Pendekatan geografi untuk mengkaji hal tersebut adalah ....3. Dalam kurun waktu lima tahun terakhir, wilayah pantai barat Sumatera sudah beberapa kali diguncang gempa tektonik. Dilihat dari struktur geologinya, wilayah tersebut berada di zona tumbukan lempeng. Prinsip geografi yang digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah...Baca juga: Kisi-kisi atau Materi TKA Sosiologi SMA/SMK 2025 dan Kompetensinya 4. Gejala geosfer:(1) terjadinya bencana alam,(2) perubahan cuaca dan iklim,(3) persebaran pemukiman,(4) terjadinya urbanisasi, dan(5) perkembangan jumlah penduduk.Aspek geografi sosial ditunjukkan oleh nomor...5. Bentuk muka bumi yang merupakan hasil proses tektonik adalah...6. Proses pembentukan tata surya menurut Teori Kabut Kant-Laplace adalah...7. Proses pembentukan jagat raya menurut Teori Materialistis adalah jagat raya...8. Perhatikan pernyataan berikut!(1) Merupakan planet terbesar kedua dalam tata surya.(2) Memiliki cincin yang sangat indah.(3) Kala rotasinya lebih cepat dari Bumi, yaitu ± 10 jam.(4) Termasuk planet dalam.(5) Memiliki daerah gurun yang luas.Karakteristik planet Saturnus ditunjukkan oleh...Baca juga: 37 Latihan Soal TKA Bahasa Indonesia SMA/SMK 2025 dan Kunci Jawabannya9. Nama batuan:(1) Breksi(2) Dolomit(3) Kalsit(4) Topas(5) MarmerBatuan yang mempunyai nilai tinggi dalam kehidupan adalah nomor...10. Salah satu dampak yang timbul akibat gerak tektonik epirogenesa adalah terbentuknya...11. Tindakan terbaik yang harus dilakukan saat berada di dalam ruangan/bangunan bila terjadi gempa adalah...
(prf/ega)
35 Contoh Soal TKA Geografi 2025 dan Jawabannya
2026-01-12 04:34:16
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 04:50
| 2026-01-12 03:58
| 2026-01-12 03:55
| 2026-01-12 03:12










































