Tol IKN Bisa Dilintasi saat Libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

2026-01-12 09:45:55
Tol IKN Bisa Dilintasi saat Libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026
NUSANTARA, - Terdapat sejumlah ruas jalan tol yang akan difungsionalkan pada libur Nat 2025 dan tahun baru 2026.Salah satunya adalah Jalan Tol Ibu Kota Nusantara (IKN) dengan panjang total 50,227 kilometer.Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti menjelaskan hal ini dalam rapat dengan Komisi V DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Senin ."Untuk antisipasi lonjakan layanan, terdapat 5 ruas jalan tol yang akan difungsionalkan dengan panjang 142,587 kilometer," kata Diana.Baca juga: Transaksi QRIS di Balikpapan, Paser, dan PPU Melonjak Jadi Rp 5,7 TriliunBerikut daftar 5 ruas jalan tol yang akan difungsionalkan pada libur Natal-tahun baru:Baca juga: Tiga Penyangga IKN Balikpapan, Paser, PPU Rilis Digitalisasi RetribusiSelain 5 ruas tol fungsional tersebut, terdapat 2 ruas tol operasional dan penambahan lajur."Dalam rangka mendukung Nataru (Natal-tahun baru), ada 2 ruas tol yang telah beroperasi pada triwulan ke IV-2025," ujar DianaBerikut daftarnya:


(prf/ega)