- Menyusun catatan perkembangan siswa di rapor adalah salah satu tugas penting wali kelas yang memerlukan perhatian khusus.Di tingkat SMP, siswa berada dalam fase remaja awal yang penuh dengan dinamika, baik dalam perkembangan kognitif, emosional, maupun sosial.Catatan yang kita tulis tidak hanya menjadi laporan kepada orang tua, tetapi juga cermin evaluasi diri bagi siswa dan bentuk komunikasi strategis antara sekolah dengan keluarga.Berbeda dengan tingkat SD, siswa SMP sudah memiliki kesadaran diri yang lebih tinggi. Mereka membaca dan meresapi setiap kata dalam raport mereka.Catatan yang konstruktif dapat menjadi motivasi kuat untuk berkembang, sementara kata-kata yang kurang tepat bisa berdampak pada kepercayaan diri mereka.Berikut merupakan contoh catatan wali kelas untuk membangun motivasi peserta didik: Baca juga: 55 Catatan Wali Kelas 3 SD Semester 1 Sesuai Karakteristik Siswa!canva.com Ilustrasi catatan wali kelas.Baca juga: 55 Catatan Wali Kelas 9 Semester 1 Penuh Makna dan Motivasi
(prf/ega)
55 Catatan Wali Kelas untuk Siswa SMP Semester 1
2026-01-12 02:17:52
Berita Lainnya
Berita Terpopuler
| 2026-01-12 06:33
| 2026-01-12 05:57
| 2026-01-12 04:54
| 2026-01-12 04:45










































