Saat Naruto Ikut Ramaikan Pengamanan Natal dan Tahun Baru di Kota Tua Jakbar

2026-01-14 01:51:56
Saat Naruto Ikut Ramaikan Pengamanan Natal dan Tahun Baru di Kota Tua Jakbar
Jakarta - Di tengah ramainya wisatawan yang memenuhi kawasan Kota Tua, Tamansari, Jakarta Barat, ada pemandangan yang tak biasa di posko pengamanan Natal dan Tahun Baru.Sejumlah anggota polisi tampak berpatroli bukan dengan seragam cokelat khasnya, melainkan dengan kostum karakter anime populer, Naruto.Dengan ikat kepala ninja, jubah khas Konoha, dan atribut lengkap, para personel ini berjalan santai sambil menyapa masyarakat. Kehadiran mereka pun langsung menarik perhatian. Anak-anak mendekat, para remaja mengeluarkan ponsel untuk berfoto, sementara para orang tua tersenyum melihat cara berbeda aparat menjaga keamanan.AdvertisementKapolsek Metro Tamansari, AKBP Riyanto, mengatakan konsep ini sengaja dihadirkan untuk menghadirkan pendekatan pengamanan yang lebih ramah dan humanis.“Selain memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat, kami juga ingin menghadirkan suasana yang bersahabat agar masyarakat merasa dekat dengan polisi,” ujarnya, Rabu.Meski tampil dengan kostum unik, Riyanto memastikan tugas tetap berjalan profesional.“Meski dengan konsep hiburan, seluruh personel tetap menjalankan tugas pengamanan secara profesional dan bertanggung jawab,” tegasnya. 


(prf/ega)

Berita Terpopuler

#3

Dalam hitungan tak sampai lima menit, Gemini langsung menyusun kolase dengan komposisi rapi, sentuhan artistik otomatis, dan kualitas gambar yang tetap tajam.Sepengalaman saya, hasil kolase buatan Gemini terlihat lebih “niat” dan profesional dibanding kolase manual. Transisi antar foto terasa halus, penempatan elemen visual seimbang, serta tone warna konsisten dan masih bisa diubah sesuai selera.Hal ini membuat pengguna yang tidak punya kemampuan desain sekalipun tetap bisa menghasilkan Instagram Story yang estetik dan layak dipamerkan.Berikut contoh hasil collage foto konser Raisa yang di-generate langsung dari Gemini 3 Flash Nano Banana:/ Galuh Putri Riyanto pakai Gemini AI Hasil collage concert dump Raisa dibikin pakai Gemini AI di Samsung S25 Ultra./ Galuh Putri Riyanto pakai Gemini AI Hasil collage concert dump Raisa dibikin pakai Gemini AI di Samsung S25 Ultra./ Galuh Putri Riyanto pakai Gemini AI Hasil collage concert dump Raisa dibikin pakai Gemini AI di Samsung S25 Ultra./ Galuh Putri Riyanto pakai Gemini AI Hasil collage concert dump Raisa dibikin pakai Gemini AI di Samsung S25 Ultra./ Galuh Putri Riyanto pakai Gemini AI Gemini AI bisa menyulap foto biasa jadi foto sinematik dengan background panggung konser Raisa./ Galuh Putri Riyanto pakai Gemini AI Gemini AI bisa menyulap foto biasa jadi foto sinematik dengan background panggung konser Raisa.9to5google Tampilan Google Gemini 3 Flash. Google rilis Gemini 3 Flash.Menurut saya, hasil kolase yang dibuat Gemini terlihat lebih “niat” dan profesional dibanding kolase manual.Transisi antar foto terasa halus, penempatan elemen visual seimbang, dan tone warna konsisten dan bisa diubah sesuai selera. Ini membuat pengguna yang tidak punya skill desain sekalipun tetap bisa menghasilkan Instagram Story yang estetik.Hasil editan yang rapi ini berkat Gemini 3 Flash yang baru saja dirilis pada pertengahan Desember lalu. Model AI penerus Gemini 2.5 Flash ini disebut memiliki performa nyaris setara Gemini 3 Pro, tetapi dengan kecepatan lebih tinggi dan biaya penggunaan yang lebih murah.Model Gemini berlabel “Flash” dirancang untuk respons cepat. Jadi tak heran, saat men-generate hasil foto collage rekap konser Raisa, pengguna bisa mendapatkan hasilnya dalam hitungan beberapa menit saja. Hasilnya pun tetap rapi.

| 2026-01-14 01:41