50 Kutipan tentang Perempuan untuk Memperingati Hari Ibu

2026-01-12 06:44:54
50 Kutipan tentang Perempuan untuk Memperingati Hari Ibu
– Hari Ibu yang diperingati setiap 22 Desember menjadi momentum untuk menghargai peran perempuan dalam keluarga, masyarakat, hingga ruang publik.Tidak hanya sebagai ibu, perempuan berperan sebagai penggerak perubahan, pengasuh, pemimpin, pencipta gagasan, dan penjaga nilai-nilai kemanusiaan.Untuk merayakan Hari Ibu, berikut 50 kutipan inspiratif tentang perempuan, yang menggambarkan kekuatan, keteguhan, kasih sayang, dan keberanian mereka dalam menjalani peran di berbagai lini kehidupan.Baca juga: Apa Bedanya Hari Ibu Nasional dan Internasional? Ini PenjelasannyaKutipan-Kutipan tentang PerempuanMomentum Hari Ibu tidak hanya mendorong penghargaan terhadap peran perempuan di rumah, tetapi juga pada kontribusi mereka di banyak lini seperti pendidikan, kesehatan, ekonomi, dan sosial.Kutipan-kutipan ini menjadi refleksi bahwa perempuan memiliki tempat yang penting dan terhormat dalam kehidupan kita.


(prf/ega)