Lirik Lagu Baru Isyana Sarasvati, Terima Kasih Dariku.

2026-01-11 14:40:32
Lirik Lagu Baru Isyana Sarasvati, Terima Kasih Dariku.
JAKARTA, – “Terima Kasih Dariku.” merupakan lagu baru yang dibawakan oleh penyanyi Tanah Air, Isyana Sarasvati.Lagu tersebut dirilis Isyana lewat label independennya, REDROSE Records pada 5 Desember 2025 lalu.Berikut lirik lagu “Terima Kasih Dariku.” yang dinyanyikan oleh Isyana Sarasvati:Baca juga: Lirik Lagu Baru Isyana Sarasvati, Menarilah dengan JiwamuTeruntuk semua yang pernah adaDan yang pernah bersama sementaraTerimalah terima kasih darikuSyukur 'tuk hadirmuTerlebih untukmu yang masih adaDari dulu dan hingga kapanpunSelamanya ataukah selama restu?Aku bersamamuOh, semampukuSuka, dukaMelebur dan menjadi sempurnaAtas dasar kasih dan menerimaSemua, semampunya


(prf/ega)